Kegiatan Pameran Perpustakaan PERPUSNAS Expo 2018
Tanggal 20 Mei 2018, Posting by admin
Poltekkes Kemenkes Jakarta II ikut serta dalam Pameran, menyambut Ultah PERPUSNAS tanggal 17 Mei 2018
Hari/Tanggal : Senin s/d Rabu,Jumát s/d Minggu, 07-09 Mei 2018,
11-13 Mei 2018
Waktu : 07.30.00 wib s/d 16.00 wib
Tempat : Halaman depan dan Selasar Perpustakaan PERPUSNAS
Jl. Merdeka Selatan Jakarta Pusat
Tema : Pustakawan bergerak menebar virus Literasi
Untuk stand di gabung dibawah Perpustakaan Kemenkes terdiri Perpus Kemenkes,Poltekkes Kemenkes Jakarta II dan Poltekkes Kemenkes Jakarta III dan mendapat juara Stand Terbaik.
Kunjungan Universitas Sari Mutiara Indonesia
Tanggal : 03 Juli 2018, Posting by admin
Tujuan Kunjungannya dalam rangka menjalin Kerjasama berbagai bidang termasuk Perpustakaan