Petunjuk Teknis Implementasi PSN 3M-PLUS dengan Gerakan 1 Rumah 1 Jumantik
Kementerian Kesehatan RI - Personal Name
DBD adalah penyakit yang disebabkan oleh infeksi virus dengue yang ditularkan melalui gigitan nyamuk Aedes Aegypti yang ditandai dengan demam mendadak, sakit kepala, nyeri belakang bola mata, mual dan manifestasi perdarahan seperti uji tourniquet positif, bintik-bintik merah di kulit, mimisan, gusi berdarah, dan lain sebagainya. faktor-faktor yang berperan terhadap peningkatan kasus DBD antara lain kepadatan vektor, kepadatan penduduk yang terus meningkat sejalan dengan pembangunan kawasan pemukiman, urbanisasi yang tidak terkendali, meningkatnya sarana transportasi, perilaku masyarakat yang kurang sadar terhadap kebersihan lingkungan, serta perubahan iklim.
Kata Kunci: Dengue - Dengue Hemorrhagic Fever - Diseases Vector - Health Manpower - Jumantik
Kata Kunci: Dengue - Dengue Hemorrhagic Fever - Diseases Vector - Health Manpower - Jumantik
Ketersediaan
A0102187 | 614.588.52 Ind p | Kampus A (600) | Tersedia |
Informasi Detil
Judul Seri
-
No. Panggil
614.588.52 Ind p
Penerbit
Kementerian Kesehatan RI : Jakarta., 2016
Deskripsi Fisik
vii + 55hlm.; ilus.; 14 x 21 cm.
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
9786024160401
Klasifikasi
614.588.52
Informasi Detil
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab
-
Tidak tersedia versi lain