XML
Titin Rohayati - Personal Name

Gambaran Kesesuaian Penyimpanan Larutan Elektrolit Pekat di Depo Farmasi RSUD Cibinong Periode Juni - Juli 2022


Pendahuluan: High alert medication adalah obat yang harus diwaspadai karena
sering menyebabkan terjadinya kesalahan/kesalahan serius (sentinel event) dan obat
yang berisiko tinggi menyebabkan reaksi obat yang tidak diinginkan
Tujuan: Untuk mengetahui gambaran kesesuaian penyimpanan elektrolit pekat di
depo rawat inap RSUD Cibinong.
Metode: Deskripsi. Pengumpulan data dengan observasi yaitu dengan mengamati
kesesuaian penyimpanan elektrolit pekat yang ada di depo farmasi secara langsungdengan menggunakan lembar ceklis
Hasil;Kesesuaian penyimpanan obat elektrolit pekat di instalasi farmasi RSUD
Cibinong yang meliputi tempat penyimpanan terpisah 95%, pelabelan 100%,
metode FIFO/FEFO 100% dan kesesuaian suhu mencapai persentasi 100%.
Kesimpulan: Persentasi kesesuaian secara keseluruhan 98,75% dan masuk dalam
kategori baik dan sesuai dengan peraturan yang berlaku yaitu Permenkes no 72 tahun 2016.
Kata kunci: Penyimpanan Obat, Elektrolit Pekat, Rumah Sakit

Titin Rohayati - Personal Name
2022
001.43 Far-D3-2022 Tin g
ebook
Indonesia
Jurusan Farmasi Poltekkes Kemenkes Jakarta II
2022
Jakarta
Wardiyah (P1); Purnama Fajri (P2); Harpolia Cartika (P3); Wardiyah (P4); Khairun Nida (P4); D3-Far-2022), Titin Rohayati; P24840121189
228

LOADING LIST...

Titin Rohayati. (2022).Gambaran Kesesuaian Penyimpanan Larutan Elektrolit Pekat di Depo Farmasi RSUD Cibinong Periode Juni - Juli 2022.(Electronic Thesis or Dissertation). Retrieved from https://localhost/setiadi

Share :


Pencarian Kategori

ETD Statistic

Total ETDs : 8505

Pencarian Spesifik

Cara Membuat Visitor Counter Menggunakan PHP MySQL

Visitor Counter Web

IP = 13.59.34.87

Today = 22

Yesterday = 9170

Total Visitor = 8769073

Pilih Bahasa

Time

E-Book Buku Pendukung

Koleksi

Seluruh produk koleksi digital yang dihasilkan oleh Mahasiswa & Mahasiswi telah dikonversi kedalam file E-book sehingga dapat didownload dan dimanfaatkan secara luas oleh seluruh pengunjung Perpustakaan Digital Poltekes Jakarta 2

E-Library

Alamat : Jln. Hang Jebat III/F3 Kebayoran Baru
Jakarta, Indonesia , 12120
Telp : 021.7397641, 7397643,
email: perpusjkt2a@gmail.com