XML
Adhellia Sekar Nirwana - Personal Name

Hubungan Karakteristik Individu dan Kader Jumantik dengan Perilaku Pemberantasan Sarang Nyamuk (PSN) Plus di RW 02 Kelurahan Gunung Kebayoran Baru Jakarta Selatan


Demam Berdarah Dengue (DBD) merupakan salah satu penyakit menular yang dapat menyerang semua orang bahkan kejadiannya sering mewabah. Salah satu faktor penting yang menyebabkan tingginya angka DBD adalah pengetahuan masyarakat mengenai DBD, kebersihan lingkungan rumah, serta peran aktif dari masyarakat sangat diperlukan untuk mencegah penularan DBD tersebut seperti 4M Plus dan peran kader kesehatan yaitu jumantik dalam menangani masalah penyakit Demam Berdarah Dengue.
Penelitian dengan judul “ Hubungan Karakteristik Individu dan Kader Jumantik Dengan Pemberantasan Sarang Nyamuk (PSN) plus diwikayah RW 02 Kelurahan Gunung Kebayoran Baru Jakarta Selatan tahun 2023”, bertujuan Mengetahui hubungan karakteristik individu ( pengetahuan, umur, pendidikan) dan kader jumantik dengan perilaku pemberantasan sarang nyamuk (psn) plus di wilayah Rw 02 Kelurahan Gunung Kebayoran Baru Jakarta Selatan.
Jenis Penelitian ini adalah analitik desktiptif dengan menggunakan desain penelitian survei cross-sectional Penelitian ini dilaksanakan pada bulan Mei – Juni tahun 2023. Sampel penelitian 130 responden .

Berdasarkan uji statistik dengan chi square adanya hubungan antara karakteristiik individu (pengetahuan) (p= 0,009), dan adanya hubungan antara kader jumantik (p=0.001) sementara variabel yang tidak memiliki hubungan adalah karakteristik individu (umur) (p= 0,167) dan karakteristik individu (Pendidikan) (p=0,516) dengan PSN plus di RW 02 Kelurahan Gunung Kebayoran Baru Jakarta Selatan Tahun 2023.

Adhellia Sekar Nirwana - Personal Name
2023
001.43 KL-D4-2023 Adh h
001.43
ebook
Indonesia
Jurusan Kesehatan Lingkungan Poltekkes Kemenkes Jakarta II
2023
Jakarta
Agus Riyanto(P1); Desembra Lisa(P2); Kusrini Wulandari(P3); Pangestu(P4); D4-KL-2023: P21335119002
63

LOADING LIST...

LOADING LIST...

Adhellia Sekar Nirwana. (2023).Hubungan Karakteristik Individu dan Kader Jumantik dengan Perilaku Pemberantasan Sarang Nyamuk (PSN) Plus di RW 02 Kelurahan Gunung Kebayoran Baru Jakarta Selatan.(Electronic Thesis or Dissertation). Retrieved from https://localhost/setiadi

Share :


Pencarian Kategori

ETD Statistic

Total ETDs : 8399

Pencarian Spesifik

Cara Membuat Visitor Counter Menggunakan PHP MySQL

Visitor Counter Web

IP = 3.235.60.197

Today = 6702

Yesterday = 6709

Total Visitor = 8096187

Pilih Bahasa

Time

E-Book Buku Pendukung

Koleksi

Seluruh produk koleksi digital yang dihasilkan oleh Mahasiswa & Mahasiswi telah dikonversi kedalam file E-book sehingga dapat didownload dan dimanfaatkan secara luas oleh seluruh pengunjung Perpustakaan Digital Poltekes Jakarta 2

E-Library

Alamat : Jln. Hang Jebat III/F3 Kebayoran Baru
Jakarta, Indonesia , 12120
Telp : 021.7397641, 7397643,
email: perpusjkt2a@gmail.com